Home / Opini

Selasa, 27 September 2022 - 23:13 WIB

Sinopsis “Ikon Jujur Versus Kebiasaan Pendusta”

Dari judul saja sepertinya ada kata yang cenderung berlawanan, apa sih benar dusta dan jujur punya tempat tersendiri yang tatkala menjadi momok yang sering digunakan oleh sejumlah kalangan dalam mencapai keinginannya.

Ataupun demi menutupi sebuah kebohongan dengan sebuah kebohongan lainnya yang tentu akan beranak pinak untuk kedepannya.

Baca juga  Capres Gemoy Kunjungi Sumbar Berikan Bantuan Erupsi Marapi dan Gelar Rapat Konsolidasi

Susahkah, menanamkan sebuah kata jujur dalam diri setiap personal, karena kebohongan terjadi bukan hanya personal.

Sedikit saja. Mau tau bagaimana kejujuran dan kebohongan bertarung dalam ring talk show Lentera Rakyat Official.

Baca juga  Digital Leadership Sebagai Identitas Kepemimpinan di Era Modern

Nantikan tayangan kami di Youtube dengan dua orang narasumber yang terkenal hampir bertarung kata disetiap kesempatan.

Bersama host kami @harnelh

#OST
#ObrolanSantaiTerukur

Share :

Baca Juga

Opini

Digital Campaign dan Trend “Viralisasi” , Solusi Jitu Hadapi Pemilu 2024

Daerah

Kalapas Bukittinggi Marten Bc IP SH, di Mutasi menjadi Kalapas Kelas II A Muaro Padang

Daerah

Himasma 3 Bukittinggi beri Santunan dan Takjil untuk 75 Anak Yatim Piatu sekaligus Buka Bersama Alumni

Daerah

SPSI Bukittinggi Gelar Buka Bersama dengan salah seorang Calon Kandidat Walikota

Opini

Literasi Digital Dimasa Kampanye , Peluang Jitu Dongkrak Elektabilitas

Daerah

Ormas ARMI Gelar Deklarasi Guna mewujudkan Nilai – nilai ABS SBK bagi Generasi Muda

Daerah

H. Ismet Amzis SH bagikan 80.000 Benih Ikan Mas dan 5.2 ton Pakan Ikan

Daerah

Tri Yuswita Syahdin Caleg DPRD Dari Partai Golkar terpilih sebagai Ketua FKPPI Bukittinggi