Home / Covid-19 / Daerah

Sabtu, 2 April 2022 - 21:28 WIB

Kelurahan dan Nagari Dapat Hadiah Motor Dari Kapolres Bukittinggi

BUKITTINGGI, LENTERA RAKYAT.ID–Segala kerja keras tidak pernah mengkhianati hasil, serta mau, mampu dan maju serta dengan komitmen, konsekwen, konsisten juga kontinu, dalam pelaksanan Sumdarsin di Wilayah Hukum Polres Bukittinggi telah menuai dan hasilnya dirasakan oleh Kelurahan yang ada di Kota Bukittinggi, dan Nagari di Kabupaten Agam Wilayah Timur.

 

Dengan persentasi Vaksin 1 dan 2 sebanyak 102,68 %, Terbaik 3 Nagari Tabek Panjang di Kec. Baso dengan persentasi Vaksin 1 dan 2 sebanyak 100,05 %, Terbaik 4 Nagari Salo Kec. Baso dengan persentasi Vaksin 1 dan 2 sebanyak 100,05 %, dan Terbaik 5 Nagri Malalak Barat di Kec. IV Koto dengan persentasi Vaksin 1 dan 2 sebanyak 99,81 %.

Baca juga  Polres Bukittinggi Terima Penghargaan Kornas TRC PPA

Atas kegiatan Vaksin 1 dan 2 tersebut, dalam kesempatan ini, Kapolres Dody, memberikan piagam penghargaan kepada Terbaik 1 sampai dengan Terbaik 5, juga mengapresiasi atas pelaksanaan Vaksin 1 dan 2 tersebut dengan memberikan kepada masing-masing Terbaik 1 berupa TV yang diterima , Terbaik 2 berupa Warles, Terbaik 3 berupa kipas angin, Terbaik 4 berupa kompor gas, dan Terbaik 5 berupa dispenser.

 

Diakhir acara pemberian penghargaan ini, peserta dikejutkan dengan undian yang dilakukan Kapolres Dody, yang didampingi oleh Wakapolres Bukittinggi Kompol Sukur, dan Kepala Bidang Kemasyarakatan Dinas Sosial Kota Bukittinggi, yaitu dengan mengundi 2(dua) buah Sepeda Motor, yaitu 1(satu) buah untuk Kelurahan Terbaik 1 sampai dengan Terbaik 5, dan 1(satu) buah lagi untuk Nagari Terbaik 1 sampai dengan Terbaik 5.

Baca juga  Kasus Covid-19 DI RSUD Lubukbasung Sudah Mulai Berkurang

 

Setelah dilakukan undian oleh Akbp Dody langsung, yang mendapatkan Sepeda Motor dari Kota Bukittinggi yaitu Tebaik 5 dari Kelurahan Pakan Labuh yang langsung diterima oleh Lurah M. Syaiful dengan didampingi oleh Bhabinkamtibmas Aipda Donny Ultrawan.

 

Nagari yang mendapatkan sepeda motor yaitu Terbaik 1 dari Nagari Sianok VI Suku Kecamatan IV Koto, Kab Agam, yang diterima langsung oleh Wali Nagari Aljufri didampingi oleh Bhabinkamtibmas Aiptu Jonerli. (Humas ResBkt)

Editor : Surya Hadinata. SH

 

 

Share :

Baca Juga

Daerah

Tingkatkan SDM Personil, Polres Bukittinggi Gelar Latihan Rutin

Daerah

Diduga Nepotisme, Aliansi Bukittinggi Peduli Tuntut Kebijakan Pemko

Daerah

Kakankemenag Agam, Drs. H. Marjanis, M.Pd Berikan Arahan Kepada TIM 9 MKPP Agam

Daerah

ACT Bukittinggi Salurkan Bantuan Melalui Kodim 0304/Agam Untuk Masyarakat Pra Sejahtera

Covid-19

Kapolsek Banuhampu Bagikan Paket Sembako Kepada Masyarakat Terdampak PPKM Mikro

Daerah

Pasar Raya Solok Menyediakan Uji Sampel Pestisida Pangan Sacara Gratis

Daerah

Peletakan Batu Pertama sukses Mengantarkan Puskesmas Birugo Jadi Puskesmas ke -8 di Bukittinggi

Daerah

Capres Gemoy Kunjungi Sumbar Berikan Bantuan Erupsi Marapi dan Gelar Rapat Konsolidasi